Membuat Website Pendaftaran Online Mudah Dan Gratis

2 min


3 shares
Membuat Website Pendaftaran

Dizaman sekarang ini dunia digital semakin maju dan pesat. Semua orang sudah menggunakan internet dan melakukan semuanya secara online. Terlebih lagi dengan keadaan di era pandemi ini. Semua bisa dilakukan secara online baik untuk belanja, belajar dan juga pendaftaran untuk sesuai hal. Semua dikerjalan melalui website. Bagi Anda yang memerlukan informasi  membuat website pendaftaran online, berikut ini akan diulas lebih lanjut.

Pendaftaran online biasanya dilakukan untuk berbagai hal, misalnya pendaftaran kegiatan online maupun offline. Pendaftaran online ini sangatkah bermanfaat karena dapat memudahkan bagi pada simpatisan yang ingin melakukan pendaftaran.

Membuat Website Pendaftaran Online Melalui Google Forms

Salah satu cara untuk  membuat website pendaftaran online adalah melalui Google Forms. Ini  adalah cara yabg cukup diminati karena sangat mudah ,cepat dan juga gratis. Google form ini juga bisa digunakan untuk sarana pendataan dan juga registrasi online  yang bisa melibatkan banyak data dan orang.

Google forms ini adalah planform yang cukup populer yang banyak dimanfaatkan untuk membantu dalam mengambil data survei atau kuesioner dengan cepat dan bisa menjangkau orang banyak. Pembuatannya pun juga sangat mudah. Langkah dan cara membuat website pendaftaran secara online melalui Google form adalah sebagai berikut .

Atur Format Dokumen Baru

Membuat website pendaftaran online langkah pertama yang dilakukan adalag dengan membuat format dokumen baru. Hal ini bisa dilakukan melalui komputer maupun handphone. Caranya yaitu dengan membuka situs  forms.google.com. Maka di halaman ini format dokumen baru akan bisa dibuka dengan cepat dan otomatis.

Edit Format Dokumen baru

Kemudian sesudah itu selesai dengan membuat format pendaftaran. Kemudian  isilah dengan model pertanyaan, dan juga dengan menambahkan keterangan, gambar ataupun video jika dibutuhkan. Anda bisa mengatur format pendaftaran dengan  sesuai yang dibutuhkan. Anda bisa memaksimalkannya hingga ada 75 sesi.

Selain membuat website pendaftaran online dengan mempersiapkan format dan juga memperbaiki isi pendaftaran dengan menggunakannya juga bisa dengan membuat pertanyaan dan juga kunci jawabannya dengan langkah mudah. Caranya adalah dengan membuaka Google Forms, kemudian kliklah pada bagian kanan atas. Baca juga candi-candi peninggalan kerajaan Singasari dan prasasti serta arca.

Setelah itu klik pengaturan dan klik “Quizzes’’ untuk membuat daftar pertanyaan yang diperlukan. Sementara itu untuk mengumpulkan alamat emaul dapat Anda pilih “General” lalu “Co;;ect Email Andress” yang kemudian klik simpan.

Dalam membuat website pendaftaran online buatlah kunci jawaban yang pas dan sesuai dengan type pertanyaan yang Anda buat. Misalnya saja seperti isian singkat, pilihan ganda, mencentang dalam kotak, dropdown, kotak pilihan ganda dan juga lain sebagainya.

Sesudah itu Anda bisa pula mengubah format formulir pendaftran sesuai dengan kebutuhan dalam mengumpulkan data. Misalnya saja pada bagian identitas diri contohnya saja nama, alamat email, alamat rumah dan data lainnya. Semua itu memiliki format masing-masing untuk paragraf atau isian singkat.

Jika terdapat file yang harus diunggah misalnya seperti foto ataupun juga dokumen, tentukanlah jenis dokumen yang dapat diunggah di bagian File Upload. Hal ini juga menjadi hal penting dalam membuat website pendaftaran online.

Kirim Link Pendaftraan Online    

Kemudian Anda dapat pula mengatur siapa saja yang bisa mengakses link tersebut. Misalnya orang tertentu saja atau pun semua orang secara umum, termasuk pula untuk mengedit jawaban. Jika sudah maka Anda sudah siap untuk menyebarkan tautan form pendaftaran tersebut melalui media sosial, email aplikasi perpesanan dan juga lainnya.

membuat website pendaftaran online Google form ini benar benar memberikan manfaat bagi orang-orang yang sedang melakukan riset ataupun survei dengan metode kuesioner. Ataupun juga survey online data. Dan juga untuk pendaftaran dan pendataan secara praktis dan cepat.

Demikianblah cara membuat website pendaftaran online melalui Google Form. Semoga artikel ini bermanfaat.


Like it? Share with your friends!

3 shares

0 Comments

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Send this to a friend